(10) Perintah Dasar Terminal Linux Bagi Pemula [PART I]

Pada Kesempatan kali ini Ane akan berbagi Perintah-perintah dasar terminal linux.

perintah dasar terminal linux
Terminal Emulator
Yang mana hampir semua orang bilang bahwa linux itu sulit.
Toh pada kenyataannya tidak, ternyata Linux itu mudah Loh :D, apalagi kita yang baru kenal Apa itu linux (Open Source).


Berikut 10 perintah dasar terminal linux yang mungkin akan membuat sobat senang dan sulit untuk rujuk kembali sama si Jendela :D.


Langsung Aja.

  • mkdir = untuk membuat folder/direktori baru .
  • rmdir =untuk menghapus folder/direktori.
  • cp = untuk mengcopy file/folder.
  •  mv = untuk memindahkan file atau folder .
  • sudo poweroff = untuk mematikan sistem komputer .
  • sudo suspend =untuk membuat komputer sleep .
  • cd ..= untuk kembali/turun satu folder.
  • sudo -r now = digunakan untuk merestart sistem komputer .
  • ls = digunakan untuk menampilkan isi folder .
  • history = untuk mengetahui perintah-perintah yang pernah kita gunakan dalam terminal.

Ya Mungkin itu saja yang bisa saya share pada postingan kali ini.
Semoga Bermanfaat.

Baca juga:
Cara membuat tampilan linux menjadi mac OS

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara membuat daftar gambar otomatis di WPS

Cara Mudah Setting Bios Laptop Dell Inspiration 3559

Cara Mudah Install Mendeley Desktop Ubuntu